dalam keheningan malam aku sendiri
diam di sudut kamar
berteman dengan sepi dan keheningan
perlahan, kubuka lembar demi lembar
tumpukan buku di hadapanku
bosan...
pengap...
capek...
dalam hati, aku bertanya..
"Nih paan sih??"
ketika pagi hari tiba
burung-burung melantunkan lagu dengan semangat
jantungku berdetak cepat
seiring dengan ketukan langkah kaki
dari hak sepatu yang dipakai para pahlawan tanpa tanda jasa
melihat wajah mereka
jantungku benar-benar ingin lepas
tanganku sudah memegang lembar demi lembar
lembaran yang menentukan masa depanku
satu-persatu mataku menelusuri tiap kata
tiap kalimat yang terukir 'indah'
hasil kerja para pahlawan yang tidak mengenal lelah
sekilas ku tatap semua huruf di lembaran itu
hatiku kembali bersuara
"Nih soal pa racun?"
oh ujian...
kau sukses membuat stres ku bertambah
terima kasih...
1 comment:
ai cha . siru kao . ngomong b klu ni nag ujian .
sok puitis kao . nag ngo ttg ujian b nag pke . kta" kiasan nn !
siruuuuuu !!!
Post a Comment